DPR-Pemerintah Konsultasi Bahas Putusan MK

MetroTV, Pasca putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 135 yang memisahkan pemilu nasional dan pemilu daerah, publik menantikan langkah konkret dari DPR RI sebagai pembentuk undang-undang. Keputusan ini membawa sejumlah implikasi teknis dalam tahapan, jadwal, hingga beban penyelenggara pemilu.

Kami membahasnya bersama Ketua Komisi II DPR RI, Muhammad Rifqinizamy Karsayuda, yang mengungkap arah dan sikap parlemen terhadap pelaksanaan pemilu mendatang.